Randy Musashi, - (2017) PENGARUH MENDENGARKAN MUROTTAL AL-QUR’AN SURAH AR-RAHMAN TERHADAP TEKANAN DARAH PASIEN HIPERTENSI PRIMER YANG BERAGAMA ISLAM DI RAWAT INAP RSUD BUDHI ASIH JAKARTA TIMUR TAHUN 2017. Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.
Text
AWAL .pdf Download (1MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (180kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (856kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository UPNVJ Only Download (1MB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository UPNVJ Only Download (1MB) |
|
Text
BAB IV .pdf Restricted to Repository UPNVJ Only Download (1MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (778kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (1MB) |
|
Text
RIWAYAT HIDUP.pdf Restricted to Repository UPNVJ Only Download (349kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository UPNVJ Only Download (2MB) |
Abstract
Murottal Al-Qur’an adalah salah satu terapi relaksasi yang termasuk dalam terapi jenis musik. Melalui musik, suara yang dihasilkan dapat menurunkan hormonhormon stres, meningkatkan perasaan rileks, dan memperbaiki sistem kimia tubuh, sehingga dapat menurunkan tekanan darah tinggi pada pasien hipertensi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh murottal Al-Qur’an Surah ArRahman terhadap tekanan darah pada hipertensi primer. Penelitian yang digunakan adalah quasi experimental dengan model penelitian Pretest-Posttest Control Group Design, yaitu terdapat dua kelompok yang dipilih secara randomisasi kemudian kelompok perlakuan diberi perlakuan sedangkan kelompok kontrol tidak diberi perlakuan. Sampel penelitian sebanyak 32 orang yang diambil dengan menggunakan teknik block randomization. Pengumpulan data dilakukan dengan pemeriksaan tekanan darah. Data yang diperoleh diuji statistika dengan menggunakan uji alternatif Uji T berpasangan yaitu uji Wilcoxon. Hasil yang diperoleh pada kelompok perlakuan berupa nilai p yaitu p<0,05 terdapat perbedaan tekanan darah sistol maupun diastol yang bermakna antara sebelum dan sesudah mendengarkan murrotal Al-Quran sedangkan hasil yang diperoleh pada kelompok kontrol berupa nilai p yaitu p>0,05 tidak terdapat perbedaan tekanan darah sistol maupun diastol.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | [No. Panggil: 1310211135] [Ketua Penguji: M. Djauhari Widjajakusumah] [Pembimbing I: Ria Maria Theresa] [Pembimbing II: Irma Fathul Hasanah] |
Uncontrolled Keywords: | Tekanan Darah, Hipertensi, Murottal Al-Qur’an |
Subjects: | R Medicine > RZ Other systems of medicine |
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Program Studi Kedokteran (S1) |
Depositing User: | M. Suyudi Alrajak |
Date Deposited: | 27 Nov 2019 07:23 |
Last Modified: | 27 Nov 2019 07:23 |
URI: | http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/4384 |
Actions (login required)
View Item |