STRATEGI PRODUSER DALAM MEMPERTAHANKAN EKSISTENSI PROGRAM MUSIK INBOX DI STASIUN TELEVISI SCTV (Studi Kasus Pada Program Inbox SCTV Edisi Gerhana Matahari Total)

Nazam Fahrizal, - (2016) STRATEGI PRODUSER DALAM MEMPERTAHANKAN EKSISTENSI PROGRAM MUSIK INBOX DI STASIUN TELEVISI SCTV (Studi Kasus Pada Program Inbox SCTV Edisi Gerhana Matahari Total). Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (91kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (904kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (991kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (995kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (865kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (970kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (128kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian mengetahui tentang Strategi Produser Dalam Mempertahankan Eksistensi Program Musik Inbox di Stasiun Televisi SCTV (Studi Kasus Pada Program Musik Inbox Edisi Gerhana Matahari Total). Penelitian ini dimulai dari pentingnya program hiburan yang dibutuhkan masyarakat pada pagi hari. Maksud dari penelitian ini untuk mengetahui cara produser mempertahankan eksistensi program Inbox SCTV melalui strategi yang dipakai. Metode penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif deskriptif karena merupakan penelitian yang tidak adanya perhitungan didalam penelitian kualitatif dan menjabarkan temuan berupa uraian deskriptif. Analisis dilakukan dengan pengamatan langsung, wawancara mendalam dengan empat narasumber terkait dan informasi narasumber diseleksi melalui keabsahan data, menganalisa dan menyajikan data melalui triangulasi. Strategi yang diaplikasian produser sebagai faktor analisis adalah strategi P.O.A.C (Planning, Organizing, Actuating, & Controlling) Hasil yang dicapai program Inbox SCTV selalu mempertahankan konten-konten yang menarik supaya menarik minat penonton dan bersaing dengan kompetitor program lainnya dan Inbox SCTV selalu memajukan kualitas musik Indonesia. Kesimpulannnya adalah program Musik Inbox SCTV selalu bersaing dengan program lainnya dengan mengandalkan inovasi-inovasi baru yang di buat oleh tim produksi dan semua yang terlibat didalam program Inbox SCTV.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1210411143] [Ketua Penguji: Masayu S. Hanim] [Penguji I: Kusumajanti] [Penguji II (Pembimbing): Damayanti]
Uncontrolled Keywords: Produser, Strategi, Eksistensi, Program, Musik, Mempertahankan
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Luqman Imam
Date Deposited: 28 Nov 2019 10:29
Last Modified: 28 Nov 2019 10:29
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/4625

Actions (login required)

View Item View Item