HUBUNGAN ADIKSI GAME ONLINE DENGAN POLA TIDUR DAN NUTRISI PADA SISWA DI SMP II MEI CIPUTAT, TANGERANG SELATAN

Rifaldi Adetya Rumui, - (2017) HUBUNGAN ADIKSI GAME ONLINE DENGAN POLA TIDUR DAN NUTRISI PADA SISWA DI SMP II MEI CIPUTAT, TANGERANG SELATAN. Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (858kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (106kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (867kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (197kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (2MB)

Abstract

Game Online merupakan sebuah game atau permainan yang dimainkan secara online via internet, bisa menggunakan PC, PS2,X-Box dan sejenisnya (Adams and Rollings,2010). Kecanduan Game Online adalah suatu perilaku yang tidak sehat yang berlangsung terus menerus yang sulit diakhiri oleh individu bersangkutan (Yee, 2009). Penelitian bertujuan untuk mengidentifikasi apakah ada hubungan adiksi game online dengan pola tidur dan nutrisi pada remaja . Populasi dalam penelitian ini sebanyak 93 responden. Pengambilan data menggunakan teknik accidental sampling dilaksanakan di SMP II Mei Ciputat, Tangerang Selatan pada tahun 2017. Data yang di peroleh di analisa dengan uji korelasi. Hasil penelitia menunjukan bahwa mayoritas pemain game online adalah laki-laki sekitar 51 responden (54.8%). Penelitian ini di dapatkan bahwa sebagian besar yang terkena dampak adiksi game online adalah sebanyak 60 responden (64.5). Kesimpulan dari penelitian ini adalah adanya hubungan adiksi game online dengan pola tidur dan nutrisi pada siswa di SMP II Mei Ciputat, Tangerang Selatan. Penelitian ini memberian gambaran kepada institusi pendidikan keperawatan, untuk dapat mensosialisasikan mengenai dapak game online terhadap kesehatan. Saran peneliti selanjutnya disarankan untuk memfokuskan melihat apakah ada faktor-faktor lain dari adksi game online yang mempengaruhi kebutuhuhan dasar manusia (KDM) lainnya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1310711038] [Ketua Penguji: Evin Novianti] [Penguji I: Desak Nyoman Sithi] [Penguji II (Pembimbing): Diah Ratnawati]
Uncontrolled Keywords: Adiksi Game Online, Pola tidur, Nutrisi
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Program Studi Keperawatan (S1)
Depositing User: Uus Rusdiana
Date Deposited: 25 Nov 2019 07:16
Last Modified: 25 Nov 2019 07:16
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/2675

Actions (login required)

View Item View Item