KINERJA HUMAS DALAM MENINGKATKAN CITRA PEMERINTAH ( Studi Kasus Kota Bekasi)

Pratiwi Rahma Wardhani, - (2019) KINERJA HUMAS DALAM MENINGKATKAN CITRA PEMERINTAH ( Studi Kasus Kota Bekasi). Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
Awal.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (91kB)
[img] Text
Bab 1 .pdf

Download (888kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (908kB)
[img] Text
BAB IV .pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (997kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (917kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (78kB)

Abstract

Rumusan masalah ini adalah Bagaimana Kinerja Humas dalam meningkatkan citra Pemerintah Kota Bekasi. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan informasi tentang kinerja Humas dalam meningkatan citra Pemerintah Kota Bekasi. Dalam kegiatannya Humas mengacu dan berupaya untuk membangun atau membina hubungan yang harmonis melalui sistem saluran komunikasi dua arah. Keberadaan Humas sangat mempengaruhi citra Pemerintah Kota Bekasi. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan kantor Pemerintah Kota Bekasi, Jln Jendral Ahmad Yani no. 1 lt dasar. Desain penelitian yang digunakan adalah studi kasus. Objek penelitian ini adalah proses kinerja yang dihasilkan sehingga dapat menjalankan visi dan misi kinerja yang baik. Teknik pengumpulan data atas pedoman wawancara. Analisisi data dilakukan deskriptif dengan menggunakan teknik analisis data. Tahap analisis data tersebut mencakup data reduction, data display, concluting drawing . Hasil penelitian yang didapatkan setelah melakukan penelitian ini yaitu berlandaskan kepada model Torrington and Hall, bahwa model ini mengatakan hasil kerja organisasi diperoleh dari serangkaian aktivitas yang dijalankan. Aktivitas tersebut dapat berupa pengelolan sumber daya organisasi maupun proses pelaksanaan kinerja. Kesimpulannya Humas menjalankan kinerja dengan upaya-upaya adanya sistem POC (Patriot Operation Center) yang dapat digunakan untuk mengelola keadaan darurat, mengacu pada rencana kerja pemerintah daerah, dan menjalin hubungan baik dengan media.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1410411043] [Pembimbing Utama: Aan Setiadarma] [Pembimbing Pendamping: Ratu Laura Mulia Baskara Putri]
Uncontrolled Keywords: Humas, Kinerja, Citra, Pemerintah Kota Bekasi.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Hidayah Husnul Khotimah
Date Deposited: 26 Nov 2019 02:53
Last Modified: 26 Nov 2019 02:53
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/2894

Actions (login required)

View Item View Item