OPTIMALISASI PENGELOLAAN WEBSITE SEBAGAI MEDIA PUBLIKASI DI HUMAS BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA

Harmai Dewi Kurnia, - (2018) OPTIMALISASI PENGELOLAAN WEBSITE SEBAGAI MEDIA PUBLIKASI DI HUMAS BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA. Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (10kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (960kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (928kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (982kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (177kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (3MB)

Abstract

Website merupakan halaman situs sistem informasi yang dapat diakses secara cepat. Website ini didasari adanya perkembangan teknologi informasi dan komunikasi. Melalui perkembangan teknologi informasi, tercipta suatu jaringan antar komputer yang saling berkaitan. Dalam pengelolaannya dibutuhkan seseorang yang mampu menjalankan dalam proses pengelolaan website tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, menggambarkan, dan menganalisis optimalisasi pengelolaan website yang dimana akan mendukung website sebagai media publikasi. Mengetahui, menjelaskan, dan menganalisis optimalisasi pada website Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Hukum dan Hak Asasi Manusia. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini dilakukan melalui wawancara kepada pihak terkait yang dengan masalah penelitian. Berdasarkan hasil analisis data yang dilakukan telah ditemukan bahwa website Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Hukum dan Hak Asasi Manusia sebagai publikasi penghubung antara khalayak dengan Instansi. Hasil penelitian ini adalah pengelolaan website yang dilakukan oleh humas Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia membutuhkan sumber daya manusia yang sesuai dengan kebutuhan dalam mengelola website.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1410411024] [Pembimbing Utama: Siti Maryam] [Pembimbing Pendamping: Puri Bestari Mardani]
Uncontrolled Keywords: Optimalisasi, Pengelolaan Website, Humas, Publikasi.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Hidayah Husnul Khotimah
Date Deposited: 25 Nov 2019 03:25
Last Modified: 25 Nov 2019 03:25
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/2595

Actions (login required)

View Item View Item