HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES DENGAN INSOMNIA PADA MAHASISWA TINGKAT SATU FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAKARTA

Ekho Indra Darianto, - (2019) HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES DENGAN INSOMNIA PADA MAHASISWA TINGKAT SATU FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAKARTA. Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABTSRAK.pdf

Download (34kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (883kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (950kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (915kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (809kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (877kB)
[img] Text
DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (180kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (2MB)

Abstract

Stres merupakan suatu hal yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan sehari-hari. Mahasiswa dalam kegiatannya juga tidak terlepas dari stres, penyebab stres pada mahasiswa dapat bersumber dari kehidupan akademiknya, terutama dari tuntuan eksternal dan tuntutan dari harapan diri sendiri. Stres yang menumpuk dan tidak mampu diatasi oleh individu akan memunculkan dampak negatif, salah satu dampak negatif dari stres adalah gangguan tidur seperti insomnia. Penelitian ini merupakan penelitian analitik dengan desain studi cross sectional. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan cara simple random sampling dengan jumlah sampel sebanyak 60 orang. Data yang diperoleh dianalisa menggunakan uji chi-square. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner DASS42 dan Insomnia Rating Scale Hasil menunjukkan terdapat hubungan antara tingkat stress insomnia pada mahasiswa (p= 0,004; 95% CI : 1.03-1.35). Kesimpulan terdapat hubungan antara tingkat stres dengan insomnia dimana bila hal tersebut tidak diatasi akan menyebabkan hilangnya motivasi diri, perasaan cemas, sedih, marah, hingga frustasi yang nantinya jika berlangsung lama dapat menyebabkan gangguan kesehatan seperti penurunan daya tahan tubuh, lesu lemah dan gangguan tidur.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1210211107] [Ketua Penguji: Nunuk Nugrohowati] [Pembimbing I: Ria Maria Theresa] [Pembimbing II: Retno Yulianti]
Uncontrolled Keywords: Insomnia, Mahasiswa Kedokteran, Stres
Subjects: R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Fakultas Kedokteran > Program Studi Kedokteran (S1)
Depositing User: M. Suyudi Alrajak
Date Deposited: 04 Nov 2019 02:20
Last Modified: 04 Nov 2019 02:20
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/525

Actions (login required)

View Item View Item