PENGARUH PESAN IKLAN SUSU HILO TEEN VERSI ‘TUMBUH SAMA-SAMA’ DI TELEVISI TERHADAP SIKAP PENTINGNYA MENGKONSUMSI SUSU (Survei Kelas 1 Dan 2 Sma Negeri 5 Depok)

Annisa Abda Nastaeny, - (2016) PENGARUH PESAN IKLAN SUSU HILO TEEN VERSI ‘TUMBUH SAMA-SAMA’ DI TELEVISI TERHADAP SIKAP PENTINGNYA MENGKONSUMSI SUSU (Survei Kelas 1 Dan 2 Sma Negeri 5 Depok). Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (254kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (946kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (933kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (94kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (5MB)

Abstract

Latar belakang penelitian skripsi ini untuk mengetahui adakah pengaruh pesan iklan susu Hilo Teen versi ‘Tumbuh Sama-Sama’ di televesi terhadap sikap pentingnya mengkonsumsi susu. Jenis penelitian ini adalah survei eksplanatif dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Responden dari penelitian ini adalah Siswa-siswi kelas 1 dan 2 SMA Negeri 5 Depok yang berjumlah 72 siswa dan penarikan sampelnya menggunakan stratified random sampling. Metode Analisis Data menggunakan metode analisis data bivarit. Pertama pengumpulan data menggunakan kuesioner, kemudian dihitung menggunakan rumus Pearson Product Momment untuk mengetahui hubungan variabel X dan variabel Y, yang kemudian dilakukan uji regresi untuk mengetahui tingkat pengaruhnya yang nantinya disimpulkan hipotesis mana yang diterima dengan mengacu pada tabel t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh yang cukup berarti dan positif pesan iklan susu Hilo Teen versi ‘Tumbuh Sama-Sama’ di televisi terhadap sikap pentingnya mengkonsumsi susu. Kesimpulan bahwa pesan iklan susu Hilo Teen terhadap sikap pentingnya mengkonsumsi susu, yaitu t hitung sebesar 6.032 > t tabel

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1210411223] [Ketua Penguji: Masayu S. Hanim] [Penguji I: Damayanti] [Penguji II(Pembimbing): Widyastuti]
Uncontrolled Keywords: Pesan Iklan, Hilo Teen, Sikap
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Luqman Imam
Date Deposited: 02 Dec 2019 02:04
Last Modified: 02 Dec 2019 02:04
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/5849

Actions (login required)

View Item View Item