ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA, CITRA PERUSAHAAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DAN LOYALITAS KONSUMEN (Studi Kasus Pada PT. Satria Raksa Buminusa)

Maya Maria, - (2014) ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA, CITRA PERUSAHAAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DAN LOYALITAS KONSUMEN (Studi Kasus Pada PT. Satria Raksa Buminusa). Tesis thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (2MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (151kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (970kB)

Abstract

Bertambahnya tingkat kejahatan per tahun dan adanya kejadian pemboman di hotel JW Marriot Jakarta serta berbagai kerusuhan serta aksi terorisme yang ada di daerah- daerah lain Indonesia maka diperlukan tenaga pengamanan yang banyak di sejumlah area public seperti bank, perkantoran, mall, supermarket, perumahan, rumah sakit, kawasan industri dan berbagai area lain dimana. Selain itu perkembangan sikap berbagai perusahaan di Indonesia untuk tidak mempekerjakan tenaga keamanan sebagai pegawai tetap semakin menaikkan potensi perusahaan penyedia tenaga outsource di Indonesia. Oleh karena itu persaingan industri jasa keamanan semakin banyak, maka penulis melakukan penelitian mengenai tingkatan kualitas pelayanan, faktor harga jasa, serta reputasi perusahaan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi konsumen dapat merasakan Kepuasan yang akibatnya bisa Loyal terhadap suatu perusahaan BUJP (Badan Usaha Jasa Pengamanan). Penulis melakukan penelitian mengenai Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, Citra Perusahaan terhadap Kepuasan Konsumen dan Loyalitas Konsumen. Teknik analisis yang digunakan adalah Structural Equation Model (SEM) dengan menggunakan bantuan Lisrel 8.54. Sampel yang digunakan 161 responden yang merupakan karyawan dari pegawai Perusahaan yang menggunakan Jasa PT. Satria Raksa Buminusa. Dari hasil penelitian menyimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang tidak signifikan dari variabel bebas terhadap variabel terikat yaitu Kualitas Pelayanan dan Citra Perusahaan terhadap Loyalitas Konsumen. Hasil dari variabel Kepuasan Konsumen terhadap PT. Satria Raksa Buminusa dipengaruhi oleh variabel Kualitas Pelayanan, Harga, Citra Perusahaan yaitu R2 sebesar 88%. Hasil dari variabel Loyalitas Konsumen terhadap PT. Satria Raksa Buminusa dipengaruhi oleh variabel Kualitas Pelayanan, Harga, Citra Perusahaan yaitu R2 sebesar 63%.

Item Type: Thesis (Tesis)
Additional Information: [No. Panggil: 1120921104] [Ketua Penguji: Aris Munandar] [Penguji I: Djumarno] [Penguji II: Rusdi Musa Ishaq]
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan, Harga, Citra Perusahaan, Kepuasan Konsumen dan Loyalitas Konsumen
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Program Studi Manajemen (S2)
Depositing User: Eka Dewi
Date Deposited: 28 Nov 2019 02:16
Last Modified: 28 Nov 2019 02:16
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/4614

Actions (login required)

View Item View Item