PENYELESAIAN SENGKETA TERHADAP WANPRESTASI DALAM PELAKSANAAN PERJANJIAN KREDIT DI BPR PT. AFTA SEJAHTERA CINERE

Dessi Sukma Perwati, - (2016) PENYELESAIAN SENGKETA TERHADAP WANPRESTASI DALAM PELAKSANAAN PERJANJIAN KREDIT DI BPR PT. AFTA SEJAHTERA CINERE. Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (410kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (10kB)
[img] Text
BAB I .pdf

Download (866kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (893kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (853kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (849kB)
[img] Text
BAB V .pdf

Download (782kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (782kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (20kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (564kB)

Abstract

Salah satu pelayanan yang merupakan keunggulan Bank Perkreditan Rakyat adalah proses pemberian kredit yang cepat dengan syarat yang flexible. Namun kelebihan tersebut ternyata memiliki resiko yang besar pula. Semakin banyak kredit yang disalurkan berbanding lurus dengan besarnya resiko yang terkandung di dalamnya, yaitu kredit bermasalah. Sehubungan hal tersebut dalam skripsi ini penulis mengangkat dua permasalahan yaitu : pertama, mengenai perlindungan hukum bagi para pihak yang mengadakan perjanjian kredit di BPR Cinere. Kedua, mengenai upaya penyelesaian sengketa yang dapat dilakukan oleh BPR PT. Afta Sejahtera Cinere akibat wanprestasi yang dilakukan oleh debitur dalam pelaksanaan perjanjian kredit di BPR PT. Afta Sejahtera Cinere. Pada penulisan ini, penulis menggunakan metode penelitian yuridis normatif atau kepustakaan yang menekankan terhadap literature hukum perdata dan perundang-undangan yang berlaku. Penelitian hukum normatif adalah metode penelitian hukum yang dilakukan dengan meneliti bahan pustaka atau data sekunder. Berdasarkan pembahasan terhadap hasil penelitian, penulis menyimpulkan bahwa : pertama, mengenai perlindungan hukum bagi para pihak yang mengadakan perjanjian kredit di BPR Cinere dilakukan berdasarkan isi perjanjian yang dibuat secara sah oleh para pihak yang berlaku sebagai UU bagi para pihak yang membuatnya. Kedua, BPR PT. Afta Sejahtera Cinere dalam menyelesaikan kredit bermasalah dilakukan secara non litigasi (administrasi perkreditan) dan litigasi (melalui pengadilan).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1210612017] [Ketua Penguji: Suherman] [Anggota I: Sylvana Murni Deborah Hutabarat] [Anggota II: Dwi Desi Yayi Tarina]
Uncontrolled Keywords: Kredit bermasalah, Bank Perkreditan Rakyat.
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Program Studi Hukum (S1)
Depositing User: Zahra Nasution
Date Deposited: 27 Nov 2019 01:51
Last Modified: 27 Nov 2019 01:51
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/3480

Actions (login required)

View Item View Item