PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA PILOT PENERBANG ATAS TERJADINYA KECELAKAAN PESAWAT UDARA YANG MENGAKIBATKAN LUKA-LUKA DAN KEMATIAN (Study Kasus Perkara Putusan No. 348/Pid.B/2008/PN.SLMN.)

Ari Firmansyah, - (2015) PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA PILOT PENERBANG ATAS TERJADINYA KECELAKAAN PESAWAT UDARA YANG MENGAKIBATKAN LUKA-LUKA DAN KEMATIAN (Study Kasus Perkara Putusan No. 348/Pid.B/2008/PN.SLMN.). Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (616kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (684kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (981kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (106kB)

Abstract

Latar Belakang skripsi ini membahas mengenai pertanggungjawaban pilot atas terjadinya kecelakaan, contohnya dalam kasus Pesawat Garuda Indonesia yang di kemudikan oleh Pilot Muhammad Marwoto bin Komar, pada Tanggal 07 Maret 2007 Penerbangan Jakarta-Yogyakarta. Penerbangan ini menyebabkan terjadinya sebuah kecelakaan yang banyak menimbulkan korban jiwa. kesalahan utama dilakukan pilot Marwoto adalah melakukan pendaratan yang menukik sehingga pesawat menabrak perbatasan landasan yang ada sehingga kecelakaan maut tersebut tidak dapat dielakkan lagi, badan pesawat patah kemudian terbakar di tempat kejadian saat itu juga, Permasalahannya pihak manakah yang dapat dimintakan pertanggungjawaban pidana dalam hal meninggalnya para penumpang pesawat tersebut. Metode yang digunakan untuk penelitian ini adalah metode normatif. Berdasarkan data dan analisa terhadap permasalahan tersebut, maka penerbang (pilot) yang patut bertanggungjawab, karena jelas bahwa kecelakaan tersebut terjadi akibat kelalaiannya menjalankan tugas. Maka dalam kesimpulan kasus ini diharapkan untuk lebih memahami dan meneliti lebih lanjut setiap peringatan yang telah diberikan dari semua pihak yang terkait, dalam melaksanakan berbagai macam aturan penerbangan yang ada sehingga tidak ada lagi kecelakaan yang terjadi akibatHuman Erorr.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1110611062] [Penguji Utama: Bambang Widarto] [Penguji Lembaga: Djamhari Hamza] [Penguji Skripsi: Agustinus Purnomohadi]
Uncontrolled Keywords: Pertanggungjawaban, Penerbangan, Pilot
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Program Studi Hukum (S1)
Depositing User: Zahra Nasution
Date Deposited: 26 Nov 2019 01:29
Last Modified: 26 Nov 2019 01:29
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/2734

Actions (login required)

View Item View Item