ANALISIS FAKTOR RISIKO TERHADAP KELUHAN COMPUTER VISION SYNDROME PADA PEKERJA KANTOR PT. LMA TAHUN 2023

Dinda Andimi, . (2023) ANALISIS FAKTOR RISIKO TERHADAP KELUHAN COMPUTER VISION SYNDROME PADA PEKERJA KANTOR PT. LMA TAHUN 2023. Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (196kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (551kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (248kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (373kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (356kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (354kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (212kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (246kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (118kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
HASIL PLAGIARISME.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
ARTIKEL KI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (356kB)

Abstract

PT. LMA bergerak pada bidang konstruksi, mempekerjakan pekerja yang menggunakan komputer atau laptop rata-rata selama 6,4 jam setiap harinya. Computer vision syndrome (CVS) merupakan kumpulan keluhan pada mata dan penglihatan akibat dari penggunaan teknologi, seperti halnya komputer, laptop, tablet, smartphone, dan gawai lainnya yang dilakukan secara terus-menerus. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor risiko yang berhubungan dengan keluhan Computer Vision Syndrome pada pekerja kantor PT. LMA tahun 2023. Desain studi penelitian yang digunakan adalah cross-sectional ¬dengan jumlah sampel sebanyak 88 pekerja kantor PT. LMA. Variabel yang diteliti adalah keluhan computer vision syndrome, usia, jenis kelamin, penggunaan kacamata, penggunaan lensa kontak, durasi penggunaan komputer, durasi penggunaan gawai lain, pencahayaan ruangan, jarak penglihatan, dan sudut penglihatan. Analisis data yang dilakukan adalah uji Chi-square dan Fisher Probability Exact Test. Hasil penelitian menunjukkan sebanyak 71,6% pekerja mengeluhkan CVS. Faktor usia (p=0,025), durasi penggunaan komputer (p=0,002), dan sudut penglihatan (p=0,028) berhubungan dengan keluhan CVS. Kesimpulan yang dapat diambil ialah keluhan terhadap CVS dipengaruhi oleh faktor usia, durasi penggunaan komputer, dan sudut penglihatan dari pekerja yang menggunakan komputer atau laptop setiap harinya. Disarankan pada pekerja untuk melakukan rules of 20-20-20, dan mengatur jam istirahat setiap kurang dari 4 jam untuk mencegah CVS.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No.Panggil: 1910713060] [Pembimbing: Azizah Musliha Fitri] [Penguji 1: Laily Hanifah] Penguji 2: Een Kurnaesih]
Uncontrolled Keywords: Computer Vision Syndrome, Individual Factors, Work Environment Factors, Computer Factors, Office Workers
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Program Studi Kesehatan Masyarakat (S1)
Depositing User: Dinda Andimi
Date Deposited: 16 Aug 2023 09:47
Last Modified: 16 Aug 2023 09:47
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/26547

Actions (login required)

View Item View Item