PENGARUH TERPAAN IKLAN TRAVELOKA TERHADAP BRAND AWARENESS (Survei Pada Pelajar Smp-Sma Negeri Ragunan Khusus Olahragawan, Jakarta Selatan)

Shabrina Zulfa Zakirah, - (2018) PENGARUH TERPAAN IKLAN TRAVELOKA TERHADAP BRAND AWARENESS (Survei Pada Pelajar Smp-Sma Negeri Ragunan Khusus Olahragawan, Jakarta Selatan). Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
Awal.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (92kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (927kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (5MB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (5MB)

Abstract

Besarnya pengeluaran iklan dan tingginya intensitas iklan Traveloka di media elektronik dan media online menyebabkan semakin tinggi kemungkinan khalayak terterpa iklan Traveloka. Kemudian berdampak kepada timbulnya kesadaran akan merek Traveloka yang kemudian mempengaruhi perilaku khalayak untuk mengikuti pesan yang disampaikan iklan yaitu agar mengakses Traveloka.com. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh terpaan iklan Traveloka terhadap brand awareness. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif. Metode penelitian yang digunakan ialah survei. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori Advertising Exposure. Tipe penelitian ini adalah eksplanatori. Teknik penarikan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode sensus, yaitu seluruh populasi dijadikan sampel penelitian. Teknik analisis pengaruh variabel Y terhadap variabel X menggunakan uji koefisien determinasi. Teknik pengujian data diproses menggunakan program SPSS (Statistic Product and Service Solution) versi 21. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa korelasi dari variabel X dengan variabel Y sebesar 0,835. Berdasarkan hasil perhitungan koefisien determinasi diperoleh hasil adanya pengaruuh variabel X terhadap variabel Y sebesar 69,7%. Dengan demikian perhitungan t hitung > t tabel yaitu 21,54 > 1,652 maka dapat disimpulkan H0 ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan terdapat pengaruh yang signifikan antara terpaan iklan Traveloka terhadap brand awareness.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1410411040] [Pembimbing Utama: Fitria Ayuningtyas] [Pembimbing Pendamping: Windhi Tia Saputra]
Uncontrolled Keywords: Terpaan iklan, kesadaran merek, Traveloka
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Hidayah Husnul Khotimah
Date Deposited: 25 Nov 2019 09:36
Last Modified: 25 Nov 2019 09:36
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/2638

Actions (login required)

View Item View Item