Nurul Eka Handayani Puad, - (2015) DAMPAK KERJASAMA PERTAHANAN FILIPINA DAN AMERIKA TERHADAP SENGKETA DI KARANG SCARBOROUGH ANTARA FILIPINA DAN TIONGKOK. Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.
Text
AWAL.pdf Download (857kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (157kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository UPNVJ Only Download (1MB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository UPNVJ Only Download (1MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (938kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (1MB) |
|
Text
RIWAYAT HIDUP.pdf Restricted to Repository UPNVJ Only Download (103kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository UPNVJ Only Download (415kB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk menyelesaikan tugas akhir penulis. Filipina dan Amerika menandatangani kembali Mutual Defence Treaty (MDT) dan Visiting Force Agreement (VFA). Adanya Hubungan kerjasama yang dilakukan oleh Amerika dan Filipina tersebut memberikan dampak terhadap Sengketa yang sedang terjadi antara Filipina dan Tiongkok di sekitar karang Scarborought. Oleh karena itu, penelitian ini ingin membahas “Bagaimana dampak dari kerjasama pertahanan Amerika dan Filipina terhadap Konflik Sengketa yang terjadi antara Tiongkok dan Filipina di sekitar karang Scarborought?”. Untuk menjawab pertanyaan ini penulis menggunakan tiga konsep yaitu Konsep Cooperative Security untuk menjelaskan hubungan kerjasama pertahanan Amerika dan Filipina, Konsep Balance Of Treath untuk menjelaskan mengenai kondisi yang terjadi disekitar Laut Tiongkok Selatan, dan Konsep Kebijakan Luar Negeri menjelaskan kebijakan Filipina untuk melakukan kerjasama pertahanan yang dapat membantu dalam kasus sengketa. Metode yang di gunakan dalam penelitian ini adalah metode Kualitatif yang dapat memberikan gambaran, mencatat, menganalisis serta menginterpretasikan kondisi-kondisi atau peristiwa-peristiwa yang terkait dengan permasalahan. Hasil dari penelitian ini adalah kerjasama Pertahanan yang dilakukan oleh Amerika dan Filipina di Sekitar Karang Scarborought menimbulkan dampak yang cukup serius dimana, hal tersebut dianggap sebagai konfrontasi dari pihak Tiongkok yang dapat memicu akan terjadinya perang karena adanya peningkatan kekuatan militer yang dilakukan Tiongkok.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | [No. Panggil: 1110412032] [Ketua Penguji: Nurmasari S] [Penguji I: Fredy B.L Tobing] [Penguji II(Pembimbing): Ahmad Alfajri] |
Uncontrolled Keywords: | Amerika, Filipina, Sengketa, Filipina |
Subjects: | J Political Science > JK Political institutions (United States) J Political Science > JQ Political institutions Asia J Political Science > JZ International relations |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Hubungan Internasional (S1) |
Depositing User: | Luqman Imam |
Date Deposited: | 27 Nov 2019 06:47 |
Last Modified: | 27 Nov 2019 06:47 |
URI: | http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/3643 |
Actions (login required)
View Item |