FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMANFAATAN PROLANIS DI FASILITAS KESEHATAN TINGKAT PERTAMA WILAYAH KOTA DEPOK TAHUN 2019

Arga Wildan Syafa’at, - (2019) FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMANFAATAN PROLANIS DI FASILITAS KESEHATAN TINGKAT PERTAMA WILAYAH KOTA DEPOK TAHUN 2019. Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (583kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (102kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (920kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (880kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (114kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (3MB)

Abstract

Prolanis merupakan salah satu inovasi BPJS Kesehatan dalam menanggulangi masalah penyakit kronis baik dari segi ekonomi maupun kesehatan. Meskipun begitu, sering kali peserta tidak memanfaatkan Prolanis secara rutin. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan pemanfaatan Prolanis di FKTP wilayah Kota Depok dan melihat faktor dominan yang berpengaruh terhadap pemanfaatan prolanis. Penelitian ini menggunakan desain Cross Sectional dengan jumlah sampel penelitian berjumlah 105 orang yang terdiri dari peserta Prolanis di 4 FKTP yang menunjukkan kunjungan aman (di atas 50%) dan tidak aman (dibawah 50%). Penelitian ini menggunakan Quota Sampling dalam memenuhi sampelnya. Instrumen penelitian yang digunakan adalah kuesioner. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada 74 peserta yang memanfaatkan Prolanis di FKTP Wilayah Kota Depok tahun 2019. Variabel yang berpengaruh terhadap Pemanfaatan prolanis adalah status pernikahan (p-value =0,015), dukungan sosial(p- value=0,000) dan aksesibilitas(p-value=0,016) Faktor dominan yang mempengaruhi pemanfaatan Prolanis adalah Selanjutnya dukungan sosial dengan (p-value = 0,000). Kesimpulannya adalah faktor yang berhubungan dengan pemanfaatan Prolanis di FKTP adalah status pernikahan, dukungan sosial dan aksesibilitas. Saran yang diberikan adalah dapat dilakukan sosialisasi kepada pihak keluarga dan lingkungan untuk membantu dan mendukung peserta Prolanis untuk mengikuti kegiatan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1510713012] [Ketua Penguji: Marina Ery S.] [Penguji I: Putri Permatasari] [Penguji II (Pembimbing): Rafiah Maharani P.]
Uncontrolled Keywords: Prolanis, Pemanfaatan, Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Program Studi Kesehatan Masyarakat (S1)
Depositing User: Eka Dewi
Date Deposited: 27 Nov 2019 04:07
Last Modified: 27 Nov 2019 04:07
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/3597

Actions (login required)

View Item View Item