ANALISIS WACANA KRITIS PEMBERITAAN ALAT TANGKAP CANTRANG DI MEDIA ONLINE KOMPAS.COM PERIODE JANUARI 2018 (Studi Kasus: Sikap Nelayan Kepulauan Seribu)

Cindy Primasari Putri, - (2018) ANALISIS WACANA KRITIS PEMBERITAAN ALAT TANGKAP CANTRANG DI MEDIA ONLINE KOMPAS.COM PERIODE JANUARI 2018 (Studi Kasus: Sikap Nelayan Kepulauan Seribu). Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (799kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (156kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (952kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (886kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (957kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (947kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (176kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (2MB)

Abstract

Latar Belakang penelitian ini membahas tentang mengapa wartawan menulis berita “Penuhi Tuntutan Nelayan, Menteri Susi Izinkan Cantrang”. Pertanyaan penelitian dalam penelitian ini adalah hal-hal dan mengapa wartawan menulis berita di Kompas.com. Tujuan Penelitian untuk mendeskripsikan dan menganalisis sikap nelayan dalam menyikapi pemberitaan alat tangkap cantrang di media online kompas.com.Metode Penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif-kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah metode wawancara mendalam , berita, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah multi-level metodemaka untuk itu dipergunakan kerangka analisis wacana model Fairclough, yaitu membagi analisis wacana dalam tiga dimensi: teks, discourse practice, dan sosiocultural practice. Teknik keabsahan data menggunakan teknik tringulasi sumber. Hasil Penelitian menunjukan bahwa menganalisis sembilan berita Kompas.com. Kesimpulan wartawan Kompas.comditugaskan oleh Kompas.com, seperti di Istana Negara dan lain - lain. Dan saat itu salah satu isunya yang sedang ramai dibicarakan oleh media online adalah masalah tentang alat tangkap cantrang di beberapa kota jawa di antaranya seperti dikawasan Jawa Tengah.Saran berita Kompas.com yang berjudul “Penuhi Tuntutan Nelayan, Menteri Susi Izinkan Cantrang” perbanyak dan perkuat isi dari materi berita tersebut. Penulisan dari berita Kompas.com bisa lebih di sederhanakan agar seluruh khalayak luas dapat memahami isi berita tersebut.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1410411020] [Pembimbing Utama: Kusumajanti] [Pembimbing Pendamping: Vinta Sevilla]
Uncontrolled Keywords: Analisis Wacana Kritis, Media Online, Pemberitaan, Analisis Berita
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Hidayah Husnul Khotimah
Date Deposited: 25 Nov 2019 03:42
Last Modified: 25 Nov 2019 03:42
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/2630

Actions (login required)

View Item View Item