ANALISIS PENGGUNAAN BAHAN BAKAR BENSIN DAN LPG (LIQUEFIED PETROLEUM GAS) TERHADAP EMISI DAN PERFORMANSI PADA MOTOR PREMIUM

Thomas Dedy Nugroho, - (2012) ANALISIS PENGGUNAAN BAHAN BAKAR BENSIN DAN LPG (LIQUEFIED PETROLEUM GAS) TERHADAP EMISI DAN PERFORMANSI PADA MOTOR PREMIUM. Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (201kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (20kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (798kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (920kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (934kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (796kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (783kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (687kB)

Abstract

Pertumbuhan jumlah kendaraan di Indonesia dewasa ini mengalami peningkatan sebesar 28% terutama pada jenis kendaraan sepeda motor. Emisi gas buang dari kendaraan merupakan sumber polusi udara yang sangat penting dinegara kita. Diperkirakan sekitar 80% CO, 60% HC, dan 40%di atmosfer dihasilkan oleh kendaraan bermotor. perbaikan kualitas udara membutuhkan perhatian khusus terhadap polusi yang dihasilkan oleh kendaraan jenis ini, Gas Elpiji merupakan gas bumi yang mempunyai cadangan cukup besar di Indonesia. Pemanfaatan elpiji sebagai bahan bakar sepeda motor diharapkan dapat menurunkan tingkat emisi. Percobaan ini mengunakan alat uji sepeda motor 110cc, sedangkan jenis bahan bakar yang digunakan adalah Elpiji dan premium, konverter kit yang digunakan adalah konverter kit hasil rancang bangun dengan metode trial dan error sedangkan untuk mengetahui daya dan torsi yang dihasilkan dari kedua bahan bakar tersebut adalah diuji dengan dynamometer merek DINODINAMIC, sedangkan untuk mengetahui besar emisi menggunakan alat uji merek KOEN , pada sepeda motor berbahan bakar elpiji bila disbanding dengan sepeda motor berbahan bakar premium hasil pengujian menunjukan terjadi penurunan daya 53,05% dan penurunan torsi sebesar 38,88%,tetapi terjadi efisiensi pemakaian bahan bakar sebesar 47,36% sedangkan untuk hasil emisi bahan bakar elpiji jauh dibawah sepeda motor berbahan bakar premium yaitu 20%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 0810311017] [Penguji: Saut Siagian] [Penguji: Yuhani Djaja] [Dosen Pembimbing: Muhamad As'adi]
Uncontrolled Keywords: motor bakar, elpiji, konverter kit, performa, emisi
Subjects: T Technology > TL Motor vehicles. Aeronautics. Astronautics
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Mesin (S1)
Depositing User: Muchamad Reza Pahlawan
Date Deposited: 25 Nov 2019 02:04
Last Modified: 25 Nov 2019 02:04
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/2404

Actions (login required)

View Item View Item