PENGARUH BULLYING TERHADAP KESEHATAN MENTAL PELAJAR

Adelia Puspitasari, . (2021) PENGARUH BULLYING TERHADAP KESEHATAN MENTAL PELAJAR. [Teaching Resource] (Unpublished)

[img] Text
Kelompok 04_PENGARUH BULLYING TERHADAP KESEHATAN MENTAL PELAJAR_Prospektiv.pdf

Download (293kB)

Abstract

Bullying merupakan perilaku yang menyerang fisik maupun mental dari korban secara sengaja. Perilaku ini didasari atas keinginan mencederai atau menyerang psikologis korban karena para pelaku bullying ingin diakui kekuasaan dan kekuatannya. Ada beberapa hal yang menjadi pemicu untuk melakukan tindakan bullying ini, antara lain masalah pribadi, pernah menjadi korban bullying, rasa iri, kurangnya rasa empati, mencari perhatian, dan sulit mengendalikan emosi. Selain faktor pemicu tindakan bullying, ada juga faktor-faktor penanggulangan agar tidak terjadi bullying lagi di antara siswa. Di antaranya ada faktor eksternal maupun internal.

Item Type: Teaching Resource
Uncontrolled Keywords: Bullying, Kesehatan Mental Pelajar.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Program Studi Akuntansi (S1)
Depositing User: Adelia Puspitasari
Date Deposited: 23 Dec 2021 03:12
Last Modified: 23 Dec 2021 03:12
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/14571

Actions (login required)

View Item View Item