DIPLOMASI INDONESIA DALAM MENINGKATKAN EKSPOR TUNA KE JEPANG PERIODE 2010 - 2014

Ratih Nur’Aini, - (2017) DIPLOMASI INDONESIA DALAM MENINGKATKAN EKSPOR TUNA KE JEPANG PERIODE 2010 - 2014. Skripsi thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (342kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (922kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (120kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository UPNVJ Only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai Diplomasi Indonesia Dalam Meningkatka Ekspor Tuna ke Jepang Periode 2010 – 2014. Terjadi penurunan volume ekspor pada tahun 2012 dan 2014 akibat penuruan permintaaan tuna oleh Jepang dan juga disebabkan besaran tariif bea masuk. Kerjasama yang dilakukan Indonesia – Jepang dalam IJEPA merupakan bentuk diplomasi ke dua negara tersebut. Dalam perjanjian IJEPA adanya penurunan tariff bea masuk ekspor tuna Indonesia ke Jepang. Dalam menyelesaikan masalah ini, maka pemerintah Indonesia berupaya untuk meningkatkan ekspor ikan tuna dan mendesak Jepang untuk penurunan tariff bea masuk tersebut. Penelitian ini menggunakan teori Diplomasi dan Perdagangan Internasional. Dalam penelitian ini digunakan metode kualitatif yang bersifat deskriptif unutuk menjelaskan upaya yang telah dilakukan pemerintah Indonesia dalam meningkatkan ekspor tuna ke Jepang. Sumber data yang digunakan terbagi menjadi dua yaitu pertama, data primer yang berasal dari hasil riset berupa wawancara oleh Kementerian Perdagangan serta dokumen resmi yang dikeluarkan oleh pemerintah. Kedua data sekunder yang berasal dari buku-buku jurnal, arttikel terkait dengan penelitian ini. Kesimpulannya adalah dalam melakukan perjanjian IJEPA untuk menurunkan tariff bea masuk tuna akan dilakukan general review, namun adanya kendala dari pihak Jepang, general reiew yang seharusnya dilakukan tahun 2013 harus diundur, yang akan direncanakan pada tahun 2017.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: [No. Panggil: 1310412075] [Pembimbing: Shanti Darmastuti] [Penguji Lembaga: Asep Kamaluddin Nashir] [Penguji Ahli: I Gede Wisura]
Uncontrolled Keywords: Ekspor Tuna, Tarif Bea Masuk, IJEPA
Subjects: J Political Science > JQ Political institutions Asia
J Political Science > JZ International relations
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Hubungan Internasional (S1)
Depositing User: Hidayah Husnul Khotimah
Date Deposited: 12 Nov 2019 08:08
Last Modified: 12 Nov 2019 08:08
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/1240

Actions (login required)

View Item View Item