HAK-HAK PEKERJA RUMAH TANGGA DAN PERLINDUNGAN HUKUM DI INDONESIA

Muhammad Yafi Azhari Azhari, . (2021) HAK-HAK PEKERJA RUMAH TANGGA DAN PERLINDUNGAN HUKUM DI INDONESIA. Hak-Hak Pekerja Rumah Tangga dan Perlindungan Hukum di Indonesia, 4 (2). pp. 173-188. ISSN 2721-8384

[img] Text
1710611296_ArtikelKI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (220kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis hak-hak pekerja rumah tangga informal dan perlindungan hukum di Indonesia melalui Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan dan Peraturan Menteri Ketenagakerjaan (Permenaker) Nomor 2 Tahun 2015 tentang Perlindungan Pekerja Rumah Tangga. Jenis penelitian ini kualitatif dengan menggunakan pendekatan normatif-empiris. Sumber data meliputi data primer berupa wawancara sedangkan data sekunder melalui pendekatan ilmu perundang-undangan dan studi dokumen. Hasil menunjukan bahwa hak pekerja rumah tangga belum diatur secara lengkap untuk memberi kehidupan yang layak bagi PRT dan pembuatan Permenaker Nomor 2 Tahun 2015 belum menjadi perlindungan negara kepada pekerja rumah tangga karena peraturan tersebut berfokus untuk mengawasi lembaga penyalur. Oleh karena itu perlu kesadaran pemerintah terhadap keberadaan pekerja rumah tangga.

Item Type: Article
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Program Studi Hukum (S1)
Depositing User: Muhammad Yafi Azhari
Date Deposited: 20 Aug 2021 07:51
Last Modified: 21 Dec 2021 08:03
URI: http://repository.upnvj.ac.id/id/eprint/12026

Actions (login required)

View Item View Item